Sobat Bumi Indonesia

Selamatkan Bumi dari Sampah dan Sadari Masalahnya

Permasalahan sampah merupakan hal yang bukan baru lagi,tetapi sudah terjadi sejak dulu dan masalah ini tidak pernah usai karena semakin hari semakin meningkat. Dalam era saat ini, orang-orang sangat menyukai konsumsi berlebihan dan budaya sekali pakai. Tidak disadari kebiasaan ini membuat produksi sampah terus meningkat setiap tahunnya. Masalah ini tidak hanya menciptakan dampak lingkungan yang … Read more

Nyala Semangat Perubahan

Mahatma Gandhi—seorang tokoh penting dunia—pernah berkata “You must be the change you wish to see in the world” yang artinya jadilah perubahan yang ingin kau lihat di dunia. Saat mendengar pepatah tersebut, banyak pertanyaan besar yang memenuhi kepalaku. Bisakah aku menjadi perubahan itu? Kedengarannya terlalu berlebihan, bukan? Apakah mungkin seorang aku dapat membawa perubahan positif … Read more

Aksi Hijaukan Kemerdekaan

Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Indonesia yang ke-78, Pertamina Foundation (PF) memberikan sebuah wadah bagi awardee beasiswa Pertamina Foundation dalam melaksanakan sebuah aksi peduli lingkungan dengan tema “Hijaukan Kemerdekaan Demi Generasi Masa Depan”.  Kami Sobat Bumi (Sobi) Universitas PGRI Ronggolawe (Unirow) ikut andil dalam aksi tersebut dengan melaksanakan beberapa aksi peduli lingkungan. Sebelum … Read more

Wujudkan Generasi Berwawasan Lingkungan

Lingkungan merupakan segala sesuatu yang memengaruhi kehidupan makhluk hidup yang mencakup keadaan sumber daya alam (tanah, air, energi, surya, mineral, flora, dan fauna) dengan manusia. Masalah lingkungan yang kita hadapi dari tahun ke tahun semakin meningkat baik yang berasal dari pencemaran air maupun pencemaran udara. Hal ini bukan hanya disebabkan oleh kegiatan industrinya, tetapi juga … Read more